Program

Kampung Arab Al Azhar memberikan pilihan yang istimewa bagi calon peserta program fulltime kampung Arab Al Azhar. Kami memfasilitasi bagi peserta yang ingin belajar bahasa Arab dari tingkat dasar, tingkat menengah, hingga tingkat mahir. Maka dari itu, kami membagi beberapa program full time kampung arab Al Azhar menjadi beberapa pilihan sebagai berikut :

1. Pre Full Time

Kelas pre-full time ini merupakan kelas jago ngomong arab level dasar yang berfokus pada pembelajaran mudah dan praktis bagi para pemula. Program ini berdurasi 2 minggu dengan kualifikasi kelulusan percakapan bahasa arab dasar. Materi yang di dapat adalah setengah dari materi full time 1..

1Durasi
2 Minggu
2Program Kelas
    - Muhadatsah - Mufrodhat - Qowaid – istima’ - Study Club
3Program Asrama
    - Ibarah Qosiroh
    - Hifdzul Mufrodhat
    - Taqdimul Qissoh
    - Almuhawarah
    - Masrohiyah
4Program Extra
    - Khitobah
    - Muqobalah - Debat
5Biaya
    - Biaya : 550.000
6Fasilitas
    - 6x / hari Program Kelas
    - 2x / hariprogram asrama
    - Asrama Arabic Area
    - Free WiFi
    - Modul Kelas
    - Modul Asrama
    - Sertifikat Resmi
    - Pin Al- Azhar
    - Goodie Bag
7Bonus
    - Pin Al Azhar
    - Goodie bag

2. Full Time 1

Kelas full time 1 ini merupakan kelas jago ngomong arab level dasar yang berfokus pada pembelajaran mudah dan praktis bagi para pemula. Program ini berdurasi 1 bulan dengan kualifikasi kelulusan percakapan bahasa arab dasar dan dituntut berbahasa arab dengan presentase 50%..

1Durasi
1 Bulan
2Program Kelas
    - Muhadatsah
    - Mufrodhat
    - Qowaid - istima
    - Study Club
3Program Asrama
    - Ibarah Qosiroh
    - Hifdzul Mufrodhat
    - Taqdimul Qissoh
    - Almuhawarah
    - Masrohiyah
4Program Extra
    - Khitobah
    - Muqobalah
    - Debat
5Biaya
    - Biaya : 750.000
6Fasilitas
    - 6x / hari Program Kelas
    - 2x / hari program asrama
    - Asrama Arabic Area
    - Free WiFi
    - Modul Kelas
    - Modul Asrama
    - Sertifikat Resmi
    - Pin Al- Azhar
    - Goodie Bag <

3. Full Time 2

Kelas full time 2 ini merupakan kelas jago ngomong arab level menengah yang berfokus pada pembelajaran mudah dan praktis. Program ini berdurasi 1 bulan dengan kualifikasi kelulusan percakapan bahasa arab dasar dan dituntut berbahasa arab dengan presentase 75%..

1Durasi
1 Bulan
2Program Kelas
    - Muhadatsah
    - Mufrodhat
    - Qowaid - istima
    - Study Club
3Program Asrama
    - Ibarah Qosiroh
    - Hifdzul Mufrodhat
    - Taqdimul Qissoh
    - Almuhawarah
    - Masrohiyah
4Program Extra
    - Khitobah
    - Muqobalah
    - Debat
5Biaya
    - Biaya : 750.000
6Fasilitas
    - 6x / hari Program Kelas
    - 2x / hari program asrama
    - Asrama Arabic Area
    - Free WiFi
    - Modul Kelas
    - Modul Asrama
    - Sertifikat Resmi
    - Pin Al- Azhar
    - Goodie Bag <

4. Full Time 3

Kelas full time 3 ini merupakan kelas jago ngomong arab level mahir yang berfokus pada pembelajaran mudah dan praktis. Program ini berdurasi 1 bulan dengan kualifikasi kelulusan percakapan bahasa arab dasar dan dituntut berbahasa arab dengan presentase 100%.

1Durasi
1 Bulan
2Program Kelas
    - Muhadatsah
    - Mufrodhat
    - Qowaid - istima
    - Study Club
3Program Asrama
    - Ibarah Qosiroh
    - Hifdzul Mufrodhat
    - Taqdimul Qissoh
    - Almuhawarah
    - Masrohiyah
4Program Extra
    - Khitobah
    - Muqobalah
    - Debat
5Biaya
    - Biaya : 750.000
6Fasilitas
    - 6x / hari Program Kelas
    - 2x / hari program asrama
    - Asrama Arabic Area
    - Free WiFi
    - Modul Kelas
    - Modul Asrama
    - Sertifikat Resmi
    - Pin Al- Azhar
    - Goodie Bag <
whatsapp

Hubungi